0
mentarinews.co.id -- Jakarta (9/12), Tahun 2015 mendatang, angkutan umum ibukota akan dialihkan dari bahan bakar minyak ke gas.


"Iya memang akan beralih, tahun depan programnya," kata Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta, Muhammad Akbar, Selasa (2/12). Saat ini, kata Akbar, sebagian angkutan umum non-Transjakarta sudah beralih menggunakan bahan bakar gas (BBG). Diikuti dengan peralihan sekitar 500 mikrolet yang juga menggunakannya.

"Bajaj juga sudah menggunakan BBG, Insya Allah tahun depan, semua sudah menggunakan BBG," ucapnya. Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama menegaskan akan memaksa angkutan umum untuk beralih ke BBG. Ia mengatakan, jika perlu subsidi BBM untuk angkutan umum ditiadakan

Post a Comment

Mari tinggalkan komentar dengan bahasa yang baik dan sopan karena Tulisanmu Harimaumu. Komentar Sobat adalah Pendapat Pribadi, tidak mewakili Pendapat Redaksi Website Mentari News (WMN). Komentar yang mewakili redaksi Website Mentari News hanya melalui akun Mentari News. Selamat Berkomentar Sobat.. Salam Indonesia Berkemajuan.

Note: only a member of this blog may post a comment.

 
Top